Pada seri terbarunya ini para pemain bisa bermain menggunakan beragam Bayonetta dengan berbagai lokasi baru hingga musuh yang jauh lebih bervariasi. Pemain bisa memanggil monster raksasa untuk saling bertarung secara tag-team dan menciptakan atmosfer intens. Satu hal yang cukup menarik disini adalah kehadiran Viola – karakter baru yang keren dengan senjata katana layaknya Vergil.
Release Date | 2022-10-28 |
---|---|
Berat | 0.10 kg |